Penjernih air minum antik Merk Royal Doulton Buatan Inggris.Terbuat
dari bahan keramik Eropa kualitas baik .Kondisi istimewa mulus terawat
tanpa cuil maupun retak.Ukuran tinggi 54,diameter 22cm.Barang sudah
susah diketemukan dan banyak dicari oleh para kolektor.
Sekilas sejarahnya didirikan oleh J.Doulton , Martha Jones dan Foremannya John Watts di tahun 1815 merupakan penyaring air terbaik di jamannya. Bahkan tahun 1835 Ratu Inggris memberikan penghargaan atas keberhasilan Doulton menciptakan penyaring Air dan meresmikannya sebagai Penyaring Air Minum di Kerajaan Inggris.
Sir Henry Doulton
Sir Henry Doulton
TERJUAL/SOLDOUT